Kamis, 09 April 2009

JENIS KELAMIN BAYI

Dahulukala khususnya bangsa Cina,jika sudah menikah sangat mengharapkan anak yang dihasilkan dari perkawinan mesti laki laki,setidaknya ada anak laki laki dalam keluarganya. Tapi bangsa dan suku lainpun ada yang seperti itu . Di Indonesia sendiri suku suku tertentu selain suku tionghoa pun banyak yang mengharapkan demikian.Ada yang berpendapat ini dan itu tergantung masing masing.Banyak buku dan metode yang digunakan oleh orang di dunia ini untuk mendapatkan anak laki-laki atau anak perempuan.ada yang menerapkan teori kromosom x dan y, cara makan makanan tertentu, melihat tabel dari cina , posisi senggama dan banyak lagi yang dipakai masyarakat di dunia ini. tapi semua itu tidak 100 % sempurna,semua tergantung pada yang Maha Kuasa.kadang sudah di USG oleh dokter pun kadangkala bisa meleset ( padahal sudah membayar cukup mahal ya )

Walaupun demikian kita sebagai manusia diberi pengetahuan untuk memilih yang kita anggap bisa membantu kita mencapai apa yang kita harapkan.Jika para pembaca blog ini ingin melihat tabel dari Cina ( tentu sudah di terjemahkan )dibawah ini saya lampirkan tabelnya

image

umur yang di tabel adalah umur ibu yang mengandung ( umur antara 18 s.d 45 tahun ) karena diatas 45 tahun kebanyakan sudah menopause , dan sebelah atas, bulan saat terjadi pembuahan.Mudah2an dapat dipakai oleh yang ingin mengetahui kalau ada ibu yang hamil.

nb.: ada lagi metode/ rumusan yang harus di tambahkan lagi dalam meramal kalau harus merujuk pada tabel di atas dan sudah dites dan hasilnya 90 % ok .

Anda mau diramal?, tuliskan pertanyaan akan saya coba menjawab, heheheheh....